Personel Polsek Majalaya Patroli Dialogis Dengan Warga Himbua Warga Jaga Kondusif Pilkada Di Kabuaten Karawang

    Personel Polsek Majalaya Patroli Dialogis Dengan Warga Himbua Warga Jaga Kondusif Pilkada  Di Kabuaten Karawang

    Personel Polsek Majalaya Patroli Dialogis Dengan Warga Himbua Warga Jaga Kondusif Pilkada.


    Polres Karawang - Polsek Majalaya Polda Jabar, Guna mencegah terjadinya tindak kejahatan dan gangguan kamtibmas Personel Polsek Majalaya secara rutin melakukan patroli di seputaran wilayah Kecamatan Majalaya Kabupate Karawang, Jum'at ( 18/10 ) malam.

    Pada kesempatan tersebut Anggota Polsek Majalaya yang dipimpin oleh Bripka Asep Ramdani melakukan dialogis dengan warga guna memberikan himbauan serta pesan-pesan kamtibmas agar bersama-sama menjaga situasi kamtibmas di lingkungan masing-masing tetap aman dan kondusif menjelang pelaksanaan Pilkada.

    “Kegiatan patroli ini setidaknya dapat mencegah niat para pelaku kejahatan untuk melakukan tindak pidana maupun mencegah terjadinya gangguan kamtibmas yang lainnya, ” ungkapnya.

    Patroli dilaksanakan secara berpindah pindah diantaranya pemukiman warga, perusahaan, dan di pusat perbelanjaan serta tempat-tempat yang rawan Kriminalitas lainnya.

    lanjut Kapolres Karawang AKBP Edwar Zulkarnain melalui Kapolsek Majalaya Iptu Dede Komara mengatakan  bahwa kegiatan patroli di jam rawan merupakan bentuk kegiatan preventif pencegahan terjadinya kejahatan di lingkungan masyarakat wilayah hukum Polsek Majalaya.

    “Patroli memang rutin dilakukan untuk mencegah terjadinya niatan dari para pelaku kejahatan hingga terjadi aksi kriminalitas, ” katanya.

    Kapolsek Majalaya  juga menambahkan bahwa kegiatan patroli selain wujud kesiap siagaan anggota Kepolisian, juga untuk antisipasi kerawanan terjadinya tindak pidana dan gangguan kamtibmas.

    “Maka dari itu, guna mencegah terjadinya hal-hal tersebut kami Polsek Majalaua melakukan patroli dialogis untuk memberikan pesan-pesan kamtibmas kepada warga masyarakat, ” pungkas Kapolsek

    Polres Karawang _ AKBP Edwar zukarnain_

    KARAWANG

    KARAWANG

    Artikel Sebelumnya

    Jelang Pilgub dan Pilkada, Kapolsek Purwasari...

    Artikel Berikutnya

    Cooling System: Bhabinkamtibmas Polsek Klari...

    Komentar

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Polsek Telukjambe Timur Laksanakan Sambang Dialogis di Lingkungan Warga
    Bhabinkamtibmas Polsek Telukjambe Timur Sambangi Warga Kampung Pancasila
    Polsek Telukjambe Timur Monitoring Lokasi Wisata Kolam Renang
    Sinergitas TNI-Polri, Lakukan Binluh Kepada Pelajar SMPN 1 Telukjambe Timur
    Jadi Giat Rutin Siang Hari, Polisi Polsek Tempuran Res Karawang. Laksanakan Patroli Ke Minimarket. Guna cegah Guan Kamtibmas Wilayah Hukumnnya. 

    Ikuti Kami